Pages

Selasa, 21 Februari 2012

Gunung Sumbing Jawa Tegah

 Mount Sumbing
Gunung Sumbing adalah gunung tertinggi kedua di Jawa Tengah setelah Gunung Slamet. Dengan ketinggian sekitar 3.371 m Dari permukaan laut, gunung ini terlihat jelas dari Puncak Gunung Sindoro, bahkan masyarakat setempat menyebutnya Gunung kembar, karena kedua gunung ini berdiri sejajar dengant bentuk kerucut. G. Sumbing salah satu gunung paporit para pecinta alam.
Gunung Sumbing
Penomena Awan Putih Puncak Gunung Sumbing
 Jejeran Gunung Berapi
 Gunung Sumbing & G. Sindoro
 Sumbing & Sindoro Bagaikan Gunung Kembar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar